
Polres Klaten Cyber News- Masih ditengah pandemi covid-19 ini, jajaran kepolisian salah satu gugus tugas penanganan dan pengendalian tidak lengah dan masih menerapkan protokol kesehatan salah satunya cek suhu tubuh menggunakan termogun.
Penggunaan alat tersebut tidak hanya digunakan untuk anggota yang hadir akan tetapi setiap tamu yang hendak memasuki Mako Polsek juga di cek suhu tubuhnya.
Leave a Reply